Kwarcab Kota Salatiga Turut Sukseskan KP3D Jateng 2023

Semarang 17/06. Kwartir Cabang Kota Salatiga mengirim sejumlah 16 orang Pembina Pramuka, 5 orang Pelatih Pembina Pramuka dan 1 orang Pimpinan Kontingen pada kegiatan Karang Pamitran dan Pitaran Pelatih Daerah (KP3D) Kwarda Jawa Tengah Tahun 2023. Kegiatan KP3D akan diselenggarakan dari hari ini, Sabtu tanggal 17 Juni 2023 dan direncanakan selesai pada Selasa tanggal 20 Juni 2023 di Puskepram Candra Birawa Karanggeneng, Kec. Gunungpati, Kota Semarang.

Kontingen Kwartir Cabang Kota Salatiga tersebut adalah:

1. Pimpinan Kontingen: Kakak Drs. Untoro, M.Pd. (Kepala Pusdiklatcab Kwartir Cabang Kota Salatiga)

2. Peserta Karang Pamitran:

  1. Trendy Setiawan, S.Pd / SDN Salatiga 12
  2. Yaroni, S.Pd. / SDN Kumpulrejo 02
  3. Mulyadi, S.Pd. / SDN Sidorejo Lor 06
  4. Indi Huliyana, S.Pd. / SDN Tingkir Lor 02
  5. Gunantiningsih, S.Pd. / SDN Dukuh 03
  6. Sri Rahayu, S.Pd.SD. / SDN Noborejo 02
  7. Imam Wijayanto, S.Pd. / SMPIT Nidaul Hikmah
  8. Efendhi Nugraha, S.Pd / SMPN 7 Salatiga
  9. Nurkholis, S.Pd. / SMPN 1 Salatiga
  10. Sudarvin, S.Pd. / SMPN 9 Salatiga
  11. Juni Tri Sularsono, S.Pd. / SMPN 6 Salatiga
  12. Rini Kusuma Dewi, S.Pd. / SMPN 5 Salatiga
  13. Yulita Zuhrotun Nurbiyanti, S.Pd. / SMPN 2 Salatiga
  14. Ristani, S.Pd.I. / SMK Saraswati Salatiga
  15. Siti Sukesi, S.Pd. / SMKN 1 Salatiga
  16. Kurnia Luthfiyani, S.Pd. / MAN Salatiga

3. Peserta Pitaran Pelatih

  1. Drs. SB. Hariyanto (Pelatih berkualifikasi KPL) / SMPN 4 Salatiga
  2. Sadono Budi Yuwono, S.Pd. (Pelatih berkualifikasi KPL) / SDN Noborejo 01
  3. Sriyanto, S.Ag. (Pelatih berkualifikasi KPD) / MAN Salatiga
  4. Dwi Farida Oktorini, S.Pd. (Pelatih berkualifikasi KPD) / SMPN 9 Salatiga
  5. Elly Rachmawati, S.Pd. (Pelatih berkualifikasi KPD) / SDI Al-Azhar 22 Salatiga

KP3D Jateng Tahun 2023 yang bertema mengasah kompetensi, lejitkan Inovasi untuk anggota muda yang berkarakter, cakap dan peduli memiliki peran yang penting bagi pengembangan diri setiap tenaga pendidik kepramukaan, baik Pembina maupun Pelatih Pembina. Mengingat perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi yang sangat cepat dewasa ini, sehingga tenaga pendidik di kepramukaan harus menguasi basic scouting¸ ketrampilan kepramukaan serta menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi informasi terkini sehingga mampu melaksanaan pembinaan kepramukaan dengan baik, tepat dan menarik sesuai dengan perkembangan jaman.

Selamat Memandu!

Salam Pramuka.

About the Author

Kang Jhon Maryo

Staff Kwarcab | Sekedar Pencari Hikmah

One thought on “Kwarcab Kota Salatiga Turut Sukseskan KP3D Jateng 2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca juga warta berikut

Skip to content